Bogor Istimewa
Kabupaten Bogor Istimewa Dan Gemilang

Jabatan Segera Habis, Bima Arya Titip Soal Angkot dan PKL Pasar Kebon Kembang ke Pj Wali Kota Bogor

Wali Kota Bogor Bima Arya bersama Wakil Dedie Rachim masa jabatannya akan segera habis pada 20 April 2024 mendatang

Penulis: Rahmat Hidayat | Editor: Naufal Fauzy
TribunnewsBogor.com/Rahmat Hidayat
Wali Kota Bogor Bima Arya saat ditemui wartawan di Kota Bogor pada Senin (15/4/2024). 

“Kalau pedagang buah ada relokasi buat mereka itu jumlahnya 58. Mereka juga menerima. Nah itu selasar di Blok A, B, dan F. Yang satu lagi yang 68 kita belum dapat formula lokasi yang pas di mana buat mereka. Tapi setelah kita data, sebagian dari mereka punya kios di dalam Blok C, D sebenarnya. Jadi kita akan kurasi dulu, mana yang punya kios, mana tidak,” kata Agustian Syach kepada TribunnewsBogor.com.

Satpol PP pun akan mengawasi PKL Pasar Kebon Kembang.

“Ya kita akan awasi. Monitor, sambil liat perkembangan mereka untuk pindah ke lokasi itu,” tandasnya.

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved