Bogor Selatan Diterjang Longsor
Pasca Longsor, Menhub Minta Perbaikan Jalur Rel Double Track Bogor-Sukabumi Digeber
Serta,memahami lokasi longsoran serta tingkat resiko yang harus dijalankan saat proses rekonstruksi.
Penulis: Rahmat Hidayat | Editor: Damanhuri
TribunnewsBogor.com/Rahmat Hidayat
Menhub Budi Karya Sumadi saat melakukan tinjauan ke lokasi rel double track Bogor Sukabumi yang menggantung, Jumat (17/3/2023).
Budi menyarankan, agar proses evakuasi yang dilakukan saat ini, agar dilakukan secara sungguh-sungguh.
"Kalau bisa penemuan dari para korban yang belum ditemukan segera ditemukan karena satu keluarganya menunggu yang kedua kami berupaya sesegera mungkin melakukan perbaikan rel diatasnya," ungkap Budi.
Budi pun dalam masalah kebencanaan yang saat ini menimpa warga dibawah rel double track ini, akan berkoordinasi dengan KemenPUPR agar upaya relokasi dapat berjalan cepat.
"Kita akan bekerja sama juga dengan KemenPUPR untuk membantu masyarakat mendapatkan rumah yang lain. Jadi mereka tidak tinggal lagi di sini," tandasnya.
Berita Terkait: #Bogor Selatan Diterjang Longsor
| Update Tanah Longsor Kampung Sirna Sari Bogor, Korban Meninggal Dunia jadi Tujuh Orang |
|
|---|
| Lahan Relokasi Zona Hitam Bencana di Kota Bogor Ada di Wilayah Selatan, Camat Beberkan Keunggulannya |
|
|---|
| Update Korban Longsor Kampung Sirna Sari Bogor, 21 KK Sudah Mulai Mengisi Huntara |
|
|---|
| Double Track Bogor-Sukabumi yang Menggantung Masih Diperbaiki, KAI Pastikan Perjalanan Tak Terganggu |
|
|---|
| Nasib Warga Kampung Sirna Sari Bogor Pasca Longsor, Wali Kota Bima Arya Beberkan Hal Ini |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.