Bogor Istimewa
Kabupaten Bogor Istimewa Dan Gemilang

Menilik Eksistensi Roti Kanung Asal Kota Bogor Saat Bulan Ramadan, Penjualan Bisa Tembus 1.000 Roti

Eksistensi Roti Kanung yang berlokasi di belakang RS Ummi, Kelurahan Empang, Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor, tidak bisa diragukan lagi.

Penulis: Rahmat Hidayat | Editor: Yudistira Wanne
TribunnewsBogor.com/Rahmat Hidayat
Pembuatan Roti Kanung yang tetap eksis sampai saat ini, Sabtu (1/4/2023). 

Dia jauh-jauh datang dari Kota Jakarta hanya untuk membeli beberapa roti.

"Dari Jakarta ke Bogor mampir dulu ke sini. Roti maryam dan sambosanya terkenal enak. Sekali belanja 6-10 sering beli," kata Rosyid saat dijumpai di Roti Kanung.

Namun, bulan Ramadan ini, diakui Rosyid daya beli Roti Kanung agak sedikit menurun.

Dirinya pun untuk mensiasati agar tetap bisa menikmati Roti Kanung ini mengumpulkan roti agar tidak usah jauh-jauh ke Kota Bogor selama puasa ini.

"Kalau bulan puasa nggak terlalu, tapi kita kumpulin. Sekali ke sini borong banyak, dimasukin ke freezer. Sambosa dan roti maryamnya enak," tandasnya.

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved