Pasca Viral Diduga Getok Harga, Pemilik Bengkel di Sentul Dicari-Cari Perusahaan Oli Gara-Gara Ini
Pasca heboh di media sosial karena diduga getok harga, pemilik bengkel viral di Sentul, Kabupaten Bogor kini dicari-cari oleh perusahaan oli.
Penulis: Naufal Fauzy | Editor: Damanhuri
TribunnewsBogor.com/Naufal Fauzy
Sejumlah orang dari brand oli mendatangi bengkel yang beberapa waktu lalu viral di media sosial atas dugaan getok harga di Jalan Raya Sirkuit Sentul, Kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor.
Desi menjelaskan bahwa dari hasil pengecekan tersebut, pihak bengkel mengklarifikasi bahwa semua itu hanya kurang komunikasi.
"Hasil komunikasi dengan pihak bengkel, hanya kurang komunikasi saja dari awal antara konsumen dan pihak bengkel," terang Iptu Desi Triana.
Mengenai hal ini, kata Desi, pihak Kepolisian bersedia apabila konsumen yang masih tidak puas perihal kejadian tersebut mendatangi Polsek Babakan Badang untuk sama-sama menyelesaikan permasalahan ini.
Baca Juga
| Korban Bangunan Ambruk di SMKN 1 Gunungputri Bogor, 5 Orang Jalani Perawatan Medis |
|
|---|
| Pemerintah Beri Bantuan Rumah untuk Tetangga Prabowo di Bogor, Menteri PKP: Tepat Sasaran |
|
|---|
| Update Korban Bangunan Ambruk di SMKN 1 Gunungputri Bogor, 5 Orang Masih Menjalani Perawatan Medis |
|
|---|
| Penyebab Ambruknya SMKN 1 Gunungputri Bogor Terungkap, Diduga Bangunan Sudah Tua dan Tertimpa Pohon |
|
|---|
| 44 Orang Terluka Akibat Ambruknya SMKN 1 Gunungputri Bogor, Korban Dibawa ke Rumah Sakit |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.