Info UMKM Bogor
Berawal dari Tanah Liat, Imah Keramik Bogor Kini Jadi UMKM Kreatif yang Mendunia dari Kota Hujan
Di Imah Keramik Bogor, pengunjung Imah Keramik dapat melihat proses lengkap pembuatan keramik.
Editor:
Tsaniyah Faidah
Revani Meiliana/Politeknik Negeri Jakarta
UMKM BOGOR - Galeri Imah Keramik Bogor menampilkan berbagai karya kerajinan tanah liat hasil buatan tangan pengrajin lokal. Beragam produk seperti cangkir, teko, piring, vas, hingga hiasan artistik terpajang rapi.
“Yang ngajarinnya ramah banget. Kalau salah pun dibetulin dengan sabar,” tambahnya sambil tersenyum.
Pengalaman itu membuatnya sadar bahwa sesuatu yang tampak sulit akan terasa menyenangkan kalau dijalani dengan hati.
Selama 16 tahun berdiri, Imah Keramik Bogor telah menjadi contoh nyata bahwa hobi dan budaya bisa berjalan seiring dengan usaha. Dari tanah liat, Sisi membangun masa depan, sekaligus menginspirasi banyak orang untuk berani memulai dari hal yang mereka cintai.
“Kami ingin membuktikan bahwa dari tanah liat pun bisa lahir masa depan. Selama ada kemauan, proses tidak akan mengkhianati hasil,” tutup Sisi dengan senyum hangat.
(Revani Meiliana/Politeknik Negeri Jakarta)
Berita Terkait: #Info UMKM Bogor
| Dari Limbah Jadi Cuan! Intip Karya Ibu-ibu Kampung Perca Bogor Ubah Sisa Kain Jadi Produk Bernilai |
|
|---|
| Dari Dapur Rumah ke Kedai Estetik, Ini Kisah Baked & Treats Bogor, Glutten Free Tapi Ramah Kantong |
|
|---|
| Kenalan dengan Madjoe Djalan, Usaha Konveksi Anak Muda Bogor yang Tembus Pasar Internasional |
|
|---|
| Suka Wewangian, Wanita Asal Bogor Ini Ciptakan Sabun dan Deodoran Alami Tanpa Bahan Kimia |
|
|---|
| Ikut Tren, Wanita Asal Bogor Ini Coba Bisnis Dessert Kekinian, Omzet Berhasil Tembus Rp25 Juta |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.